Kamis, 17 November 2011

Indonesia kalah 1–0 melawan Malaysia



Di laga lanjutan babak penyisihan grup A cabang olah raga sepak boloa di lanjutan ajang Sea Games di jakarta indonesia di tundukkan oleh musuh bebuyutan mereka Malaysia. Di laag ajang penyisihan group A terakhir ini memang menetukan siapa yang berhak menjadi pemimpin puncak klasemen di group A. Meski kalah Indonesia tetap lolos ke babak selanjutnya yaitu babak semi final yang akan di selenggarakan besok pada hari sabtu. Di babak semi final indonesia akan beretemu dengan pemuncak kalsemen Group A , Vietnam. 

Dalam pertandingan Indonesia berhadapan dengan Malaysia kali ini memang sebenarnya Indonesia bermain buruk di babak pertama, dan itu lah yang juga bisa membuat Malaysia bisa unggul 1-0 lewat gol yang di cetak oleh Ibrahim Sahrul Aswari di menit 17 dengan kerja sama hasil serang balik yang tak bisa di antisipasi dengan baik oleh bek indonesia. 

Di babak kedua sebenanya Indonesia sudah bisa mengembangkan permainan bahkan banyak sekali peluang yang di ciptakan oleh Yongki Ari wibowo cs. Namun dari banyaknya peluang yang terjadi tak satu pun bisa di konfirmasi menjadi gol. Memang dengan hasil ini Indonesia di babak selanjutkan harus berhadapan dengan Vietnam yang sebelumnya mengalahkan Laos. Ini memang akan menjadi ajang yang sulit bagi indonesia karena Vietnam juga kandidat bisa untuk meraih emas. 

Meski begitu Yongki ari wibowo cs tetap semangat dan menganggap hasil kekalahan ini malah bisa menambah motivai pada tim Garuda Muda.

0 komentar:

Posting Komentar